Kalau Jodoh Sudah Ada yang Ngatur, Kenapa Mesti Nyinyir Sama Bayu Kumbara yang Nikahi Bule Cantik?
Tanggal 8 Agustus 2015 yang lalu menjadi hari bahagia bagi pasangan Bayu dan Jennifer. Pasangan berbeda kewarganegaraan tersebut resmi naik ke pelaminan. Baik, Bayu maupun Jennifer bukanlah selebritis atau pun orang…